Sambutan Kepala BKPSDM Kota Bogor
Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh. Atas berkat rahmat Allah SWT, kita senantiasa diberikan kesehatan, kekuatan, dan kesempatan untuk terus berkarya. Selamat datang di situs resmi Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kota Bogor. Website ini menyajikan informasi terkait profil kelembagaan, kebijakan, program kerja, serta berbagai layanan kepegawaian dan pengembangan kompetensi ASN di Pemerintah Kota Bogor.
Selamat datang di situs resmi Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kota Bogor. Website ini menyajikan informasi terkait profil kelembagaan, kebijakan, program kerja, serta berbagai layanan kepegawaian dan pengembangan kompetensi ASN di Pemerintah Kota Bogor. Kami berharap Situs web ini dapat menjadi sarana informasi yang berguna bagi masyarakat umum yang ingin mengetahui proses dan dinamika pengelolaan Aparatur Sipil Negara di Kota Bogor.
